Liputan6.com, Jakarta Pneumonia kembali banyak dibahas setelah bintang Meteor Garden Barbie Hsu meninggal dunia usai mengidapnya.
Menurut Dokter Spesialis Paru dan Pernapasan Eka Hospital BSD, Astri Indah Prameswari, istilah penyakit pneumonia di masyarakat luas lebih sering dikenal sebagai penyakit paru-paru basah.
Sebetulnya, penyakit pneumonia sudah menjadi sorotan banyak orang semenjak terjadinya wabah SARS (Severe Acute Respiratory Infection) di tahun 2002. Ditambah, kehadiran wabah COVID-19 telah menjadikan pneumonia sebagai sorotan masyarakat kembali karena penyakit ini menjadi salah satu gejala atau komplikasi yang dirasakan banyak orang ketika terinfeksi COVID-19.
Meski sering menyerang anak-anak, Read Entire Article